Datuk Penghulu Suak Temenggung: Optimis Selesai Tepat Waktu

    Datuk Penghulu Suak Temenggung: Optimis Selesai Tepat Waktu

    ROKAN HILIR - Kartono Penghulu Suak Temenggung, Kecamatan Pekaitan, Kabupaten Rohil menyampaikan apresiasinya terhadap pelaksanan TNI manunggal membangun desa ke-111 Kodim 0321 Rohil. Hal ini diungkapkannya saat ditemui awak Media di kantornya, Minggu (27/06/2021). Karena hampir tak terasa pelaksanaan kegiatan TMMD telah berjalan selama 13 hari. Sasaran fisik dan non fisik terus digesa pengerjaannya. Hingga saat ini hasil tersebut sudah mulai tampak bentuknya.    

    Kartono Penghulu Suak Temenggung, Kecamatan Pekaitan, Kabupaten Rohil mengatakan sangat puas melihat hasil yang sudah dicapai. Walaupun pelaksanaannya belum usai.

    “Saya optimis pekerjaan yang dilaksanakan oleh Satgas TMMD ini akan dapat selesai tepat waktu, ”ujarnya.

    Kartono merasa bangga terhadap bapak-bapak TNI yang mendedikasikan dirinya untuk desanya.

    “Saya bersama dengan warga masyarakat di Kepenghuluan Suak Temenggung ini akan terus mendukung dan bekerja sama dengan TNI. Kapanpun dibutuhkan, ”ujar Kartono.(andi/***)

    riau rohil
    Andy Gunawan Riothallo

    Andy Gunawan Riothallo

    Artikel Sebelumnya

    Warga dan TNI Semangat Goro Bangun Box Culvert

    Artikel Berikutnya

    TMMD ke-111 di Rokan Hiir: Aukas Jalan Turunkan...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    DPR Setujui Herindra Jadi Kepala BIN, Perkuat Sinergi Intelijen dan Pertahanan
    Sinergitas Lapas Tembilahan dan Kejaksaan Negeri Indragiri Hilir dalam Upaya Perkuat Sistem Peradilan
    KIA Motors: Perjalanan dari Sepeda ke Kendaraan Listrik Terdepan

    Ikuti Kami